Selasa, 15 Maret 2011

KEJADIAN TAK TERLUPAKAN !!

Ini suporter SMAN 6 Garut, banyak dan hampir semua kursi penonton terisi oleh mereka. Keramaian ini berlangsung ketika SMKN 2 Garut (BADOEG) melawan SMAN 6 Garut.Ironinya Suporter paling heboh saat pagelaran di setiap kompetisi basket berlangsung dan khususnya ketika tim (SMAN 6 Garut) kesayangan mereka berlaga, mereka selalu memberi dukungan positif terhadap timnya dan sebaliknya mereka juga selalu memberikan dukungan negatif terhadap klub lawan. Tapi SMAN 6 Garut sekolah yang difavoritkan dibidang olahraganya ternyata bisa tertunduk untuk ke-2 kalinya dari SMKN 2 Garut (BADOEG). Hmmm, suporter yang heroik dibanding suporter tim lain ini untuk yang ke-2 kalinya juga tidak berpengaruh pada permainan SMKN 2 Garut (BADOEG), teriakan suporter SMAN 6 Garut sepertinya dianggap angin yang hanya numpang lewat di telinga para pemain SMKN 2 Garut (BADOEG).

1 komentar:

  1. It will be different if there are cheerleaders support your team. Nice work!

    BalasHapus